Ketua DPRD Provinsi Lampung Bapak Ahmad Giri Akbar, SE., MBA. menghadiri kegiatan Apel Gelar Pasukan Operasi Ketupat Krakatau-2025 dalam rangka Pengamanan Idul Fitri 1446 H Tahun 2025 di Provinsi Lampung dengan melibatkan Forkopimda, Instansi Terkait dan SKPD Provinsi Lampung serta bidang Operasional. Bertempat Lapangan Apel Polda Lampung. Kamis, 20/3/25.
APEL Gelar Pasukan Operasi Ketupat Krakatau 2025
- 20:46 WIB
- 06 May 2025
- Admin
- Dilihat 15 kali
